Penulisan Ilmiah
Kompetensi Materi 1
- Mahasiswa mampu memahami strategi kuliah yang akan dijalankan, kriteria penilaian, materi yang akan dibahas, referensi buku yang bisa dipakai, serta menjelaskan tujuan mata kuliah ini dan hasil akhir yang dinginkan serta jenis atau tipe tugas pendukung kuliah yang akan diberikan.
Materi 1
- Strategi perkuliahan
- Pemilihan Judul
- Point yang harus dipertimbangkan dalam judul
- Contoh Judul
Kesulitan/Kendala Menulis
- Tidak tau topik apa yang akan ditulis
- Cara menyusun tulisan
- Punya ide tapi bingung penjabarannya dan pembuatan aplikasinya
- Tidak tau cara penulisan dan tata bahasa yang baik
- Kesulitan menemukan judul tulisan
- Malas untuk menulis
- Kurang PD menulis karya ilmiah
- Kesulitan mencari Bahan pendukung tulisan
Kesulitan/Kendala Menulis
- Aturan – aturan dalam penulisannya
- Belum memahami materi kuliah
- Kesulitan menyusun kalimat yang baik dan benar
- Agak sulit menyusun penulisan dengan benar, dan masih kurang tatabahasa
- Kurangnya memahami tulisan yg benar
- Tidak ada bahan yang akan di tulis
Menggali ide/tema tulisan
- Ide berkaitan dengan kreatifitas, orang yang punya banyak ide biasanya disebut orang yang kreatif
- Menghindari rutinitas termasuk upaya memunculkan ide
- Out of the Box, keluar dari zona aman akan melahirkan ide-ide baru
- Motivasi baru
Menentukan Tema/Topik tulisan dari Berita
- Apa yang akhir2 ini anda baca/dengar dari berita?
- Gempa
- Politik
- Budaya
- Pesawat Jatuh/Transportasi
- Teroris/Bom
- Flu Babi/masalah kesehatan
- korupsi
- perang
- olahraga
- Judul yang bisa dibuat dari tema
- Sistem Informasi untuk menentukan/menyeleksi menteri untuk kabinet
- Aplikasi simulasi alat detector bom di pintu masuk dengan sensor
- Sistem Informasi dokumentasi masakan Indonesia
- Simulasi aplikasi pendeteksi suhu tubuh Pada suspect flu babi
- Aplikasi sensor blacbox pada navigasi pesawat dengan menggunakan Bahasa C
- Aplikasi detecsi menentukan pusat gempa
Menentukan Tema/Topik tulisan dari Berita
- Kemacetan Jalan:
- Lampu Merah
- Parkir di Bahu Jalan
- Jumlah Kendaraan
- Jam sibuk
- Program simulasi Trafict light pada jam sibuk untuk mengatasi kemacetan jalan raya:
- Mempercepat detik/menit lampu merah
Menentukan Tema/Topik tulisan dari Berita
Ledakan Tabung gas LPG 3 kg:
- Kerusakan pd tabung
- Pengoplosan pd segel tabung
- Beredarnya selang tabung palsu
Program pendataan tabung gas layak edar di PT Pertamina
Menentukan Tema/Topik tulisan dari Berita
- Pornografi:
- Beredarnya situs porno
- Beredarnya video artis papan atas ariel, luna, cut tari
- Usulan Judul:
- Pengamanan sistem internet untuk anak dibawah 17 th
- Penyaringan sistem situs porno di internet
- Aplikasi sistem berbasis web untuk anak remaja dengan pengamanan situe porno
- Program sistem digital forensik untuk deteksi keaslian gambar.
Pemilihan Judul
Judul penelitian dibuat sesingkat-singkatnya, tetapi jelas dan menunjukkan dengan tepat masalah yang hendak diteliti dan tidak menimbulkan penafsiran lain/beraneka ragam.
Sedapat mungkin buat judul yang memberikan gambaran singkat tentang penelitian/bahasan yang dibuat.
Tahapan Mencari Judul Penelitian:
- Masalah/Problem utama yang akan diangkat dalam suatu penelitian
- Solusi dari suatu masalah bisa menjadi ide penelitian
- Fenomena/ update bahan penelitian
- Meneruskan Penelitian/Pengembangan
- Bantahan atau sanggahan dari teori/penelitian yang telah ada sebelumnya.
Judul Naskah
- Untuk artikel, selain memenuhi kriteria diatas ditambah dengan membuat judul yang semenarik mungkin dan membuat pembaca ingin mengetahui isi dari artikel yang dibuat.
- Pada naskah lomba, tema lomba menjadi sesuatu yang sangat penting dalam judul. Sebuah judul yang jelas mengandung tema kriteria lomba tentu akan menjadi pertimbangan pertama apakah suatu naskah termasuk dalam seleksi atau tidak
contoh judul
- Memanfaatkan UML untuk membangun sistem
- Judul tersebut diatas memang singkat, tetapi kurang menggambarkan dengan jelas apa yang menjadi isi naskah. Sebagai contoh, kata sistem bisa membingungkan : sistem apa?
- Penanganan Pengiriman dan Penerimaan Pesan secara Generic.
- Judul diatas secara umum telah menggambarkan isi yang terkandung dalam suatu penelitian.
0 komentar:
Posting Komentar